lulusan UMY Harus Berakhlak Mulia
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) tidak hanya sebagai lahan pendidikan dan penelitian, melainkan juga menerapkan pembinaan karakter mahasiswa agar tiap lulusan memiliki akhlak mulia sesuai dengan ajaran agama Islam. Demikian disampaikan Rektor UMY Ir. H. Muhammad Dasron Hamid,M.Sc ketika menyampaikan sambutannya dalam Wisuda Sarjana dan Pascasarjana periode I tahun akademik 2012/2013 di Gedung Sportorium UMY, Sabtu