Meningkatkan Kompetensi Global: Teknik Sipil UMY Gelar FGD Persiapkan Mahasiswa untuk Magang di Perusahaan Multinasional

September 30, 2024, oleh: Editor

Yogyakarta, 14 September 2024 – Program Studi Teknik Sipil Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) menggelar Focus Group Discussion (FGD) yang bertajuk “Dunia Usaha dan Dunia Industri & Program Studi Teknik Sipil: Peningkatan Daya Saing Mahasiswa Melalui Magang Internasional” di FORRIZ Hotel Yogyakarta. Acara ini merupakan bagian dari rangkaian Program Kompetisi Kampus Merdeka (PK-KM) sesuai dengan Surat

Pelatihan K3 bagi Asisten dan Peserta Praktikum Teknik Sipil UMY Telah Sukses Dilaksanakan

September 27, 2024, oleh: Editor

Pada hari Sabtu, 21 September 2024, Program Studi Teknik Sipil Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) telah sukses menyelenggarakan pelatihan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) yang ditujukan bagi para asisten dan peserta praktikum. Kegiatan ini dilaksanakan di Gedung G5 lantai 1 UMY, mulai pukul 09.00 WIB hingga selesai. Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman serta keterampilan terkait

UMY Siapkan Dosen untuk Sertifikasi Kompetensi Konstruksi melalui Hibah PKKM 2024

September 24, 2024, oleh: Editor

Yogyakarta, 30 Juli 2024 – Sebagai bagian dari rangkaian kegiatan Hibah Program Kompetisi Kampus Merdeka (PKKM) 2024, sub-aktivitas Sertifikasi Kompetensi Kerja (SKK) di bidang konstruksi bagi dosen, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) menyelenggarakan tahap persiapan berupa pengumpulan berkas-berkas administrasi. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 29-30 Juli 2024 di Gedung Fakultas Teknik, UMY. Dalam kegiatan tersebut, dosen

Sertifikasi K3 Umum Laboran Program Studi Teknik Sipil

September 23, 2024, oleh: Editor

Dalam rangka meningkatkan standar keselamatan dan kesehatan kerja (K3) di Laboratorium Teknik Sipil, telah dilaksanakan kegiatan Sertifikasi Ahli K3 Umum yang diadakan oleh CV. Tekindo dan didanai melalui hibah Program Kompetisi Kampus Merdeka (PKKM) tahun 2024. Kegiatan ini berlangsung pada tanggal 19 hingga 21 Agustus 2024. Kegiatan ini diikuti oleh para laboran dari dua laboratorium

Program Studi Teknik Sipil UMY Gelar Rapat Kerja Tahunan: Evaluasi dan Perencanaan untuk Masa Depan

September 11, 2024, oleh: Editor

Yogyakarta, Kamis (31/08/2024) – Program Studi Teknik Sipil Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) sukses menggelar Rapat Kerja Tahunan (RKT) di Forriz Hotel Yogyakarta. Acara ini dihadiri oleh seluruh dosen, staf, dan laboran, serta narasumber berpengalaman, Erlina Listyanti Widuri, S.Psi., M.A dari Universitas Ahmad Dahlan (UAD). RKT ini merupakan agenda rutin yang dilaksanakan untuk mengevaluasi pencapaian dan

Focus Group Discussion Peningkatan Relevansi Praktikum Sesuai dengan Kompetensi yang Dibutuhkan DUDI

August 15, 2024, oleh: Editor

Ir. Ediyanto Abdurahim membahas Standar Mutu ISO 17025:2017 dalam konteks ketekniksipilan, yang merupakan standar internasional laboratorium untuk pengujian dan kalibrasi. Beliau juga mengevaluasi buku pedoman penggunaan alat-alat laboratorium yang telah disusun, dengan fokus pada penerapan standar tersebut dalam konteks ketekniksipilan sementara Ibu Azmi menekankan pentingnya penerapan SKKNI dan SNI Geoteknik 8460:2017 dalam praktikum geoteknik.Beliau menjelaskan

UMY Jalin Kerja Sama dengan BMKG: Inisiasi Kerja Sama Prodi Teknik Sipil untuk Mahasiswa Magang

August 2, 2024, oleh: Editor

Yogyakarta, 26 Juli 2024 —- Dalam rangka pelaksanaan magang industri melalui hibah Program Kompetisi Kampus Merdeka (PPKM) 2024, Program Studi Teknik Sipil telah melakukan kunjungan inisiasi kerja sama dengan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) pada tanggal 26 Juli 2024. Inisiasi ini dilaksanakan di Kantor BMKG, Jl. Wates Km. 8, Dusun Jitengan, Kel. Balecatur, Kec.

INISIASI KERJASAMA DENGAN PT WASKITA KARYA (Persero) Tbk

July 31, 2024, oleh: Editor

(29/07/2024) Dalam rangka pelaksanaan magang industri melalui hibah Program Kompetisi Kampus Merdeka (PPKM) 2024, Teknik Sipil UMY melakukan inisiasi kerjasama dengan PT Waskita Karya (Persero) Tbk. Inisiasi ini dilaksanakan di Waskita Heritage, Jakarta dengan mendiskusikan penawaran kerjasama untuk dapat menempatkan mahasiswa di PT Waskita Karya (Persero) Tbk dalam kegiatan magang industri. Kunjungan inisiasi ini dilakukan

INISIASI KERJASAMA DENGAN PT JAYA KONSTRUKSI MP Tbk

July 31, 2024, oleh: Editor

(30/07/2024) Dalam rangka pelaksanaan magang industri melalui hibah Program Kompetisi Kampus Merdeka (PPKM) 2024, Teknik Sipil UMY melakukan inisiasi kerjasama dengan PT Jaya Konstruksi MP Tbk. Inisiasi ini dilaksanakan di kantor pusat PT Jaya Konstruksi MP Tbk dengan mendiskusikan penawaran kerjasama untuk dapat menempatkan mahasiswa di PT Jaya Konstruksi MP Tbk dalam kegiatan magang industri.